‎Damin Dilantik Pj Kepala Desa Disambut Sukacita Warga Sukadanau ‎

 

Cyberindo.id - Ribuan warga tumpah ruah mendatangi kantor desa Sukadanau Kecamatan Cikarang Barat Kabupaten Bekasi, untuk melihat pelantikan pj Kepala Desa baru Damin yang sebelumnya menjabat selertsris desa menggantikan pj Kepala Desa yang lama Ali Sadikin. 

‎Di lantiknya Damin menjadi kepala Desa Sukadanau, Cikarang Barat mendapat sambutan positif warga sukadanu yang berharap adanya perubahan yang selama ini belum dapat di nikmati warga desa Sukadanau saat di jabat pj kepala desa lama. 

‎Sorak bahagia nampak di wajah ribuan warga yang datang langsung menyaksikan pelantikan Damin menjadi kepala desa, 

‎dalam sambutannya, PJ Kepala Desa Sukadanau, Damin mengatakan, dirinya siap melaksanakan tugas sebagai kepala Desa dan berjanji akan amanah untuk membangun Desa Sukadanau lebih baik dari sebelumnya.

‎Ucapan syukur Alhamdulillah terlontar karena dirinya dilantik sebagai kepala Desadan akan menjalankan tugas idengan tulus sepenuh hati untuk masyarakat dan pembangunan Desa,kata Damin saat sambutan pelantikan di aula kantor Desa Sukadanau, Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi.

‎"Saya akan berusaha sebaik mungkin menjalankan amanah yang di percayakan warga desa sukadanu dan akan sebaik mungkin menjalankannya, termasuk akan selalu berkomunikasi dan silaturahmi dengan para tokoh desa Sukadanau" tandes Damin. Selasa (07/10) siang.

‎Kepala desa dukaca danau yang baru do lantik Damin merupakan sosok kepala Desa yang ditunjuk langsung oleh pemerintah Kabupaten Bekasi, melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Bekasi, untuk selanjutnya menjalankan tongkat pemerintahan untuk melayani warga desa Sukadanau 

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak